Peraturan Impor dan Ekspor Terbaru 2019 - Tempe-Urap

Belajar tiada batasan, waktu, usia dan tempat.

Friday, February 8, 2019

Peraturan Impor dan Ekspor Terbaru 2019

Peraturan Impor dan Ekspor Terbaru Tahun 2019

Bagi temen temen didunia usaha, khususnya yang melakukan kegiatan ekspor dan impor untuk semua jenis kategori komoditi tentu akan sangat memperhatikan tentang Peraturan Impor Terbaru 2019 sebagai acuan untuk menjalankan kegiatan Importasinya dan Eksportasinya.

Berikut ini beberapa daftar peraturan impor dan ekspor terbaru periode tahun 2019.


1. Permendag 110 Tahun 2018 Tentang Impor Produk Besi, Baja Paduan dan Turunannya.


Peraturan ini mengatur tentang aturan baru bagi importir komoditi Besi, Baja Paduan dan Turunannya. Aturan ini dikeluarkan oleh Kementerian Perdagangan Republik Indonesia.

loading...

2. Permendag No. 01 Tahun 2019 Tentang Perdagangan Gula Kristal Rafinasi


Ditetapkan tanggal 11 Januari 2019.

3. Permendag No. 03 Tahun 2019 Tentang Penetapan Harga Patokan Ekspor Atas Produk Pertanian dan Kehutanan Yang Dikenakan Bea Keluar


Ditetapkan pada tanggal 24 Januari 2019.

4. Permendag No. 4 Tahun 2019 Tentang Penetapan Harga Patokan Ekspor Atas Produk Pertambangan Yang di Kenakan Bea Keluar.


Ditetapkan pada tanggal 24 Januari 2019.

5. Permendag No.5 Tahun 2019 Tentang Perubahan Ketiga Atas Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 77/M-DAG/PER/11/2016 Tentang Ketentuan Impor Ban.


Ditetapkan pada tanggal 30 Januari 2019

No comments:

Post a Comment